Jawaban Danu dan Teman-temannya Berlatih Variasi Kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, dan Lompat Melewati Rintangan Peralon
Danu dan teman-temannya berlatih variasi dan kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lompat melewati rintangan peralon, bagaimana gerakannya? pembahasan kunci jawaban soal PJOK Kelas 6 SD halaman 69 sampai 71 materi Variasi dan Kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, Lompat, dan Lempar di buku kurikulum 2013.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, dimana kalian telah mengerjakan soal pada buku PJOK lihat DISINI. Lakukan pembelajaran ini secara sungguh-sungguh. Berikut penjelasan materi singkatnya.
Aktivitas variasi lari pelan dan lari cepat dengan kombinasi lompat dapat dilakukan dengan melewati palang (rintangan). Variasi lari pelan dan cepat dengan kombinasi lompat dapat dilakukan pada lompat jauh dilakukan di bak pasir.
Variasi dan kombinasi gerak dasar lari dan lempar dapat dilakukan pada lempar roket. Awalnya, lakukan lari pelan dan lari cepat dengan kombinasi lempar roket.
Evaluasi Pengetahuan
B. Jawablah dengan benar!
4. Danu dan teman-temannya berlatih variasi dan kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lompat melewati rintangan peralon, Bagaimana gerakannya?
Jawaban : Gerakannya yaitu,
- Lakukan variasi jalan pelan dan jalan cepat dikombinasikan dengan berlari sejauh 10 meter. Saat berada di garis tolakan posisi berhenti.
- Lakukan lompatan di beberapa titik pada area yang ditentukan. Area pertama diberi poin 1, area kedua diberi poin 2, area ketiga diberi poin 3, dan seterusnya.
5. Lempar roket merupakan usaha melempar roket dengan satu tangan untuk mencapai jarak tertentu. Deskripsikan variasi dan kombinasi gerak dasar jalan, lari, dan lempar roket!
Lihat jawaban soal selanjutnya lengkap DISINI
Demikian pembahasan kunci jawaban soal PJOK Kelas 6 halaman 69 sampai 71 materi Variasi dan Kombinasi Gerak Dasar Jalan, Lari, Lompat, dan Lempar di buku kurikulum 2013. Semoga bermanfaat, semangat belajar!