Jenis Bahan Organik Basah Ciri-Ciri, Bentuk, Ukuran, Warna dan Motif Produk Kerajinan
Sebutkan jenis bahan organik basah ciri-ciri, bentuk, ukuran, warna dan motif produk kerajinan teknik pembuatan, pembahasan soal mengelompokkan bahan limbah organik basah pada produk kerajinan. Kunci jawaban soal prakarya kelas 8 (VIII) semester 1 tepatnya pada halaman 12 di buku prakarya SMP/MTS kurikulum 2013.
Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mempelajari materi tentang produk kerajinan dari bahan limbah organik di buku prakarya. Langsung saja lihat jawaban soal di bawah ini.
TUGAS KERJA KELOMPOK
2. Ungkapkan perasaan yang timbul berdasarkan produk kerajinan dari bahan limbah organik basah yang telah dilakukan.
Nama Anggota Kelompok :
Kelas :
Mengelompokkan bahan limbah organik basah pada produk kerajinan.
Jawaban :
- Jenis bahan organik basah: Jerami Padi.
- Ciri-ciri produk: Berbentuk helaian, panjang, berwarna kuning.
- Bentuk produk: Miniatur hewan atau manusia (boneka) dengan ukuran kecil atau sedang.
- Warna & motif: Tergantung pada kreatifitas dalam pembuat atau pun permintaan.
- Teknik pembuatan: Dengan teknik tempel dengan lem.
Ungkapan Perasaan: Sesuai kondisi yang dialami masing-masing siswa.
Tips pembuatan
Untuk mempermudah pekerjaan saat menggunakan batang jerami untuk produk tertentu, maka batang jerami perlu dirakit berjajar agar dapat dipotong sesuai pola. Beri alas dari kertas untuk menjajarkan jerami. Gunakan lem untuk saling merekatkan batang jerami. Dengan demikian jerami dapat dibentuk dan dipotong sesuai selera.
Demikian pembahasan soal tentang jenis bahan organik basah ciri-ciri, bentuk, ukuran, warna dan motif produk kerajinan. Materi prakarya kelas 8 (VIII) SMP/MTS secara lengkap. Semoga bermanfaat! Lihat pembahasan materi dan soal lainnya DISINI