-->

Iklan

Mengobservasi Sentra Kerajinan Dari Limbah Organik di Daerah Setempat

Mengobservasi sentra kerajinan dari limbah organik di daerah setempat, nama usaha dan pengrajin, jenis bahan limbah organik lunak dan keras, alat, proses kerja, pembahasan kunci jawaban soal prakarya kelas 8 (VIII) semester 1 tepatnya pada halaman 48 di buku prakarya SMP/MTS kurikulum 2013.

Pembahasan kali ini merupakan lanjutan dari tugas sebelumnya, di mana kalian telah mengerjakan tugas mengelompokkan bahan limbah organik kering pada produk kerajinan di buku prakarya. Langsung saja lihat jawaban soal di bawah ini.

LEMBAR KERJA-5 (LK-5)

Nama Anggota Kelompok :

Kelas :

Mengobservasi sentra kerajinan dari limbah organik di daerah setempat.

Nama Usaha: Tempat pensil.

Nama Pengrajin: Pranoto.

Jenis Bahan Limbah Organik Lunak dan Keras: Limbah organik lunak.

Alat: Gunting, kertas karton, lem fox, pensil, dan biji-bijian.

Proses Kerja:

- Siapkan pelepah pisang yang kering,

- Siapkan kertas karton dan bentuklah menjadi sebuah tabung,

- Tempelkan pelepah pisang di kertas karton yang sudah dibentuk  menjadi tabung,

- Proses penempelan menggunakan lem fox,

- Setelah itu diamkan beberapa menit agar pelepah pisang menempel,

- Setelah menempel dengan kaut, barulah bisa kita hias dengan biji-bijian kering,

- Dan jadilah tempat pensil cantik.

Alamat Lokasi: Wangon kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Proses pembuatan bahan mentah menjadi bahan baku: Pelepah pisang yang sudah di dapat, kemudian dikeringkan dengan cara diangin-anginkan saja. Setelah tekstur air hilang (kering) barulah pelepah pisang siap digunakan menjadi bahan baku.

Teknik pengerjaan: Menempel.

Sketsa produk/foto:

Mengobservasi Sentra Kerajinan Dari Limbah Organik di Daerah Setempat

Tugas Individu

Tugas Pembuatan Karya!
Buatlah Karya Kerajinan !

1. Buatlah sebuah karya kerajinan dari bahan limbah organik. Bahan limbah organik yang digunakan adalah bahan limbah yang terdapat di daerah tempat tinggalmu.
2. Gunakan informasi dari hasil observasi dan wawancara atau berdasarkan hasil bedah buku sumber/referensi yang telah kamu dapatkan.
3. Perhatikan tahapan pembuatan produk dalam bekerja.
4. Ujilah karyamu sesuai fungsinya.
5. Perbaikilah karyamu berdasarkan penilaian kawan dan gurumu.
6. Buatlah kemasan sebagai karya untuk dipamerkan atau dijual.
7. Buatlah portofolio yang memuat seluruh tugas, penemuanmu, sketsa-sketsa karya, serta proses berkaryamu yang bisa dijadikan sebagai sebuah buku kerja yang menarik dan penuh estetika indahan).

Lihat jawaban tugas individu di atas lengkap DISINI

Demikian pembahasan soal tentang mengobservasi sentra kerajinan dari limbah organik di daerah setempat. Materi prakarya kelas 8 (VIII) SMP/MTS halaman 48 secara lengkap. Semoga bermanfaat!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel